Gerakan Mudah untuk Olahraga Lansia Selama 30 Menit
Para lansia perlu untuk menjaga gaya hidup sehat agar tetap aktif bergerak. Olahraga Lansia sangat bermanfaat untuk mencegah berbagai penyakit termasuk mencegah terjadinya sarkopenia, yaitu suatu kondisi berkurangnya massa otot sekaligus penurunan fungsi kerja otot akibat proses penuaan.
4 Olahraga Lansia yang dapat Mencegah berbagai Penyakit
1. Melakukan Frekuensi
Cobalah melakukan Frekuensi karena dapat meningkatkan kebugaran tubuh lansia yang bisa dilakukan minimal tiga kali dalam seminggu dan dilakukan secara bertahap.
Untuk menentukan frekuensi aktivitas yang lebih aman dan tepat, lansia dapat melakukan konsultasi dengan dokter sehingga bisa mendapatkan program latihan yang optimal dan sesuai dengan kondisi tubuh.
2. Intensity
Intensitas dibagi menjadi tiga, yakni intensitas rendah, sedang, dan berat. Jika baru memulai melakukan aktivitas fisik secara rutin, disarankan dengan memilih aktivitas fisik dengan intensitas rendah terlebih dahulu selanjutnya perlahan bertahap ke intensitas sedang.
Olahraga untuk lansia berintensitas rendah misalnya seperti jalan santai dan peregangan. Adapun olahraga intensitas sedang yaitu latihan aerobik, seperti jalan cepat, jogging, bersepeda, senan, yoga, dan pilates.
3. Time
WHO menyarankan waktu olahraga minimal 150 menit setiap minggu dengan intensitas sedang, atau 75 menit dalam seminggu sebagai intensitas berat. Jumlah tersebut dapat dipecah, yang terpenting, mencapai target 150 menit per minggu atau 75 menit per minggu harus tercapai.
4. Type
Jenis ini menjadi olahraga yang cocok untuk lansia yang bisa dipilih di antaranya latihan kardio, latihan keseimbangan, latihan kekuatan massa otot, dan latihan fleksibilitas. Latihan kardio yang disarankan untuk lansia di antaranya yaitu jalan cepat, jogging, hingga gerakan sederhana seperti gerakan tinju ke atas atau ke depan.
Lansia juga bisa melakukan latihan fleksibilitas, seperti menggerakan banyak otot dan memperlentur badan. Lansia juga bisa melakukan berbagai gerakan stretching, yoga, menari, hingga berenang untuk melatih fleksibilitas tubuh.
Agar kebugaran tubuh menjadi lebih maksimal, Anda bisa imbangi aktivitas fisik dengan mengonsumsi nutrisi yang sesuai kebutuhan lansia, cobalah olahraga lansia ini agar kesehatan tetap terjaga.
Post a Comment for "Gerakan Mudah untuk Olahraga Lansia Selama 30 Menit"